Mengenal Latihan FA yang Dijalani Garuda Select di Inggris
Football5star.com, Indonesia - Tim Garuda Select yang sedang di Inggris selama ini tidak semata-mata menjalani latihan biasa maupun uji tanding. Mereka juga menjalani program latihan level 1 FA.
Lalu, apa sebenarnya program latihan…