Mertesacker Kesal Saat Laga Arsenal vs Koeln Tertunda
Football5Star.com, Indonesia - Kerusuhan yang sempat pecah sebelum laga Arsenal vs Koeln di Liga Europa, Jumat (15/9/2017) dinihari WIB, membuat kick off tertunda satu jam. Hal itu membuat banyak orang kesal. Tak terkecuali para pemain.…