Juan Mata: Manchester United Cukup Kelelahan Secara Fisik
Football5Star.com, Indonesia - Pemain Manchester United, Juan Mata, mengatakan bahwa timnya cukup kelelahan setelah mengalahkan Kobenhavn 1-0 di Liga Europa, (8/11/20). United butuh babak tambahan untuk bisa mengalahkan tim asal…