Andrey Arshavin Kini Tanpa Klub
Malang betul kini nasib Andrey Arshavin. Sempat tenar namanya bersama Arsenal dan timnas Rusia, Arshavin kini tak punya klub setelah kontraknya diputus oleh Kurban Krasnodar.
Mungkin anda semua tahu betapa hebatnya Arshavin ketika namanya…