Terlibat Prostitusi dan Narkoba, Wasit Liga Champions Ditangkap
Football5star.com, Indonesia - Masalah pelik sedang menimpa wasit yang kerap memimpin pertandingan Liga Champions, Slavko Vincic. Ia diduga terlibat kasus prostitusi dan narkoba.
Slavko Vincic
baru-baru ini ditangkap kepolisian Bosnia…